3/30/2009

Banjir Bandang (Galodo satinggi pinggang)di SUMBAR

Inalillahi wainailaihi rajiun…
Kabar duka datang dari daerah provinsi tetangga yaitu SUMBAR.Tanggal 30-3-2009 jam 7.30 Banjir bandang(galodo) melulu lantakan 2 daerah kabupaten Tanah Datar dan Kabupaten Agam di Sumatra barat
Sementara berita diturunkan dikabarkan 6 orang hilang terbawa arus
air(http://cybernews.cbn.net.id)…ya Allah begitu murkahnya kami kepada engaku sehingga teguran ni engkau berikan kepada saudara-saudaraQu di Sumbar.



Sebanyak 9 kecamatan 6 di antaranya berada di Kabupaten Tanah Datar, yakni Kecamatan Tanjung Baru, Salimpaung, Sungai Tarap, Sungayang, Pariangan, dan Tanjungmas. Sedangkan 3 kecamatan lainnya berada di wilayah Kabupaten Agam, yakni Kecamatan Candung, Baso dan Kecamatan Ampe Ampe. Kecamatan-kecamatan yang dilanda banjir bandang tersebut berada di lereng Gunung Merapi, Sumbar

Salah satu daerah Tanah Datar,yaitu Sungayang tepatnya didesa Tanjung, t4 kediaman nenek sahabat ku ELVERA juga ikut terkena dampak dari musibah ini,
Alhmdllh nenek selamat. Tapi sampai sekrang air masih setinggi pinggang orng dewasa di dalam rumah nenek.subahanallah…
rumah nenek tidak begitu jauh dari objek wisata batu angkek-angkek.
dan sahabat gie satunya lagi yaitu VIRAGUSTIAMAZONA,dia juga tinggal di Tanah Datar,tepatnya sungai tarap tapi sampai sekrg gie gk ada dapat berita dari sana,apakah keluarga disana dapat imbasnya juga, mudah2an mereka semua selamat.sampai skrng gie gk bisa menghubingi vira.


Yang jelas 2 tahun yang lalu saya pernah menginap selama 3 hari disana dan melihat panoram indah sungayang.
kenangan yang tidak mudah untuk di lupakan dan tak akan terlupakan.
mohon doanya semoga keluarga,sahabat dan kerabat kita di sumbar tegar dalam menghadapi cobaan
semoga di balik kejadian kita bisa mengambil hikmahnya. amin.

21 komentar:

verdhira dinanti mengatakan...

turut berduka buat korban bencana " Galodo " ..semuga...masy. disana..tabah dalam menghadapi cobaa ini...

Penyamun Blogger mengatakan...

sakit mata gw bacatulisanya, warnanya norak bgt

nietha mengatakan...

another disaster..semoga manusia makin sadar untuk lebih menyayangi lingkungan.

bunda azka mengatakan...

turut berduka buat korban bencana " Galodo "
smg semua bs tabah dalam menghadapi cobaa ini...
amiiin

beat2ws mengatakan...

Bukan cuma di situ gintung tho?
Salam kenal.

Nia mengatakan...

turut prihatin dgn bencana "Galodo" mudah2an keluarga korban diberi ketabahan...

dhie mengatakan...

turut berduka untuk korban bencana "galodo", semoga semuanya diberi kekuatan dan ketabahan dalam menghadapi cobaan ini.

Pirawa mengatakan...

Walah gie....warna text nya ga userfriendly neh...Turut berduka..btw...kirimkan dong ke email foto kopdar+data absensi kmren
.

Ajeng mengatakan...

Turut berduka untuk korban bencana Galodo dan semoga kita bisa mengambil hikmah dari ini semua...

ammadis mengatakan...

Semoga mereka bisa tegar dan tabah yaaa...Amin...!

Salam kenal...

sunardi mengatakan...

Persaan sebulan yang lalu sawahnya belum menguning. :)

H35ti mengatakan...

Mari kita perbanyak Zikir dan Doa kepada Allah yang Maha Penguasa Alam Jagad Raya, semoga kita selalu dalam Lindungan-Nya...Amin.
Mungkin 'alam' sedang marah akan kerusakan yg sudah diperbuat manusia di muka bumi ini

Mas Letto mengatakan...

Musibah mendaera indonesia bertubi2....saatnya semua elemen bangsa introspeksi diri...

Sidiq Nur Widayan mengatakan...

Saya Turut Berduka Cita, Akhir-akhir ini, INdonesia sering di landa bencana, mengapa? semoga kita semua bisa intropeksi diri

loly mengatakan...

mudah2an yang hilang bisa cepet diketemukan, dan klrga yang ditinggalkan bisa tabah menerimanya..amin

Armanda mengatakan...

alhamdulillah sluruh keluargamu selamat..
mari kita mengambil hikmah atas kejadian itu. smoga bencana seperti itu tidak terjadi lagi

Makasi sebelumnya uda berkunjung
salam kenal juga, Insyaallah saya bisa mengunjungi Pekanbaru
Pekanbaru... Pekanbaru...

balidreamhome mengatakan...

wuihhh om ku ada yang tinggal di payakumbuh semoga aman2 saja dia :-)

Dedot mengatakan...

turut berduka cita ya,semoga para keluarga korban ditabahkan...

tiyo mengatakan...

wuiiiiii Ya ALLAH........................ MAHA PENGASIH ENGKAU

Anonim mengatakan...

:(
turut berduka cita
moga" ini jadi pelajaran buat kedepan

Ronaldo Rozalino mengatakan...

Semoga diberi kesabaran oleh Allah SWT bagi yang dilanda musibah, Amin

Posting Komentar

 
Minima 4 coloum Blogger Template by Beloon-Online.
Original Minima Template by Douglas Bowman